Semangka Classic F1 merupakan Benih Semangka Tanpa Biji Classic Produk dari PT. Bisi International. Semangka mempunyai buah berbentuk bulat, kulit berwarna hijau gelap/lorek hijau tua. Tanaman Classic F1 toleran terhadap penyakit Downy Mildew yang tahan layu akan bakteri hingga jamur, mempunyai tekstur krispi, tahan simpan, hingga tunda panen dengan kadar gula ± 12% Brix. Potensi hasil budidaya semangka 35 ton / ha. Kebutuhan benih adalah 230-250 g/ha dengan jarak tanam 50 x 250 cm. Semangka Kapal Terbang ini dapat panen 60 hari dengan berat buah 6 hingga 8 kg. Cara menanam Classic F1 yang sangat mudah membuat bibit ini jadi idola petani hingga pedagang pasar buah.
Detail Produk:
• Produsen: PT. Bisi International, Tbk.
• Daya kecambah: 99.8%
• Kadar air maksimal: 8%
• Kebutuhan benih: 230 – 250 g/ha
• Berat bersih: 20 gram
• Kemasan original pabrik (bukan repacking)