Bird’s Nest Sansevieria (Sansevieria trifasciata ‘Hahnii’) merupakan kultivar sansevieria pendek yang tumbuhnya menyerupai sarang burung. Spesifikasi sama dengan golden hahnii (golden bird’s nest sansevieria) namun yang ini berwarna hijau dibubuhi dengan garis-garis keperakan yang tidak lurus.
Nama ilmiah (botanical name): Sansevieria trifasciata ‘Hahnii’
Bibit berasal dari: tunas akar
Rekomendasi dataran dan kondisi tempat tumbuh optimal: dataran rendah – tinggi, suhu panas maupun dingin
Kebutuhan sinar matahari: full sun (penyinaran sepanjang hari)
Jika ditanam di pot, rekomendasi ukuran pot: diameter 5-10 cm
Media tanam yang digunakan: tanah humus atau tanah kompos
Intensitas penyiraman: satu kali dalam sehari
Ilustrasi ukuran tanaman saat dikirim ke Anda: < 20 cm
Ilustrasi tinggi tanaman ketika tumbuh besar: < 100 cm
Tips pemberian pupuk (pemupukan): dilakukan kira-kira 30 hari sekali, menggunakan pupuk NPK Daun