Buah markisa besar atau markisa raksasa, di luar negeri disebut Giant Granadilla, Giant Tumbo, Badea, atau Barbadine. Nama ilmiahnya Passiflora quadrangularis, menghasilkan buah paling besar dibanding semua jenis tanaman genus markisa (Passiflora) lainnya. Tanaman buah ini kelasnya perennial, bunganya berwarna merah keunguan dan harum, buahnya besar, oblong, mengandung banyak biji yang terkandung dalam bulir buah, sama seperti markisa pada umumnya, setelah matang warna buah kuning, bisa dimakan.
Nama ilmiah (botanical name): Passiflora quadrangularis
Bibit berasal dari: stek batang
Rekomendasi dataran dan kondisi tempat tumbuh optimal: dataran rendah – tinggi, suhu panas maupun dingin
Kebutuhan sinar matahari: full sun (penyinaran sepanjang hari)
Kapan berbuah: kira-kira 1-2 tahun lagi
Buah dapat dikonsumsi dengan cara: pengolahan terlebih dahulu (dapat diolah jadi jus, selai, manisan, dll)
Jika ditanam di pot, rekomendasi ukuran pot: diameter > 60 cm
Media tanam yang digunakan: tanah humus atau tanah kompos
Intensitas penyiraman: dua kali dalam sehari
Ilustrasi ukuran tanaman saat dikirim ke Anda: 20-40 cm
Ilustrasi tinggi tanaman ketika tumbuh besar: tumbuh merambat 3 – 5 meter
Tips pemberian pupuk (pemupukan): dilakukan kira-kira 30 hari sekali, menggunakan pupuk NPK Daun
Zahrina Laili (pemilik terverifikasi) –
Kondi tanama sekarang oke…