Tanaman mawar rambat dengan bunga warna putih, atau disebut white climbing rose, merupakan kultivar tanaman mawar yang tumbuhnya merambat dan tidak tumbuh tegak atau perdu.
Tinggi tanaman sekitar 20-30 cm, biasanya belum berbunga, namun jika sedang ada stok yang berbunga seperti ilustrasi diatas, akan kami kirimkan yang berbunga.
Agnes P. (pemilik terverifikasi) –
Edi Andayati (pemilik terverifikasi) –
Erik Novi lestiyowati (pemilik terverifikasi) –
Tanaman masih layu
Kusmiati (pemilik terverifikasi) –
Nah, bunga ini semoga gak layu karena baru pagi ini kutanam, aku kira bibitnya biji hihihi
Anonim (pemilik terverifikasi) –
Astra Dwi Damayanti (pemilik terverifikasi) –
saya menerima dalam keadaan hampir mati, sekarang ini sudah dipindah ke Pot namun hanya ada akar dan pangkalnya saja
niny –
Pagi, mohon maaf atas ketidaknyamanannya, mengenai hal ini sudah kami konfirmasi via email, tolong dicek emailnya. Terima kasih.
Tri Retno Wijayanti (Titi) (pemilik terverifikasi) –
Packingnya bagus , bunga climbing rose , jade vine dan petrea blue msh segar waktu diterima
Ria Suwarno (pemilik terverifikasi) –
I like it krn paketnya sdh tiba dan setelah disiram sesuai petunjuk daunnya jd segar .. .. ..
ERLIJANI Ratna Sari (pemilik terverifikasi) –
Paket yg sama terima dalam kondisi baik, packingnya juga rapih. Selain itu lengkap ada instruksi cara tanamnya dan ada polibag juga. Saya mendapat bibit yg sudah ada kuntum bunganya . Trimakasih ya
Anonim (pemilik terverifikasi) –
Pengiriman cepat, dan mawar terlihat sehat sewaktu datang, tapi setelah 3 hari terlihat menguning dan layu
Anonim (pemilik terverifikasi) –
Mawarnya belom seger .. Msih layu..
Yoseph Nong Adi Suryo (Uyo) (pemilik terverifikasi) –