Hasil Pencarian: benih tanaman hias

Benih Canterbury Bells Cup & Saucer 650 Biji – Mr Fothergills

Nama umum: Canterbury Bells Cup & Saucer Mixed Nama ilmiah: Campanula medium var calycanthema Brand kemasan: Mr Fothergills – import Inggris (UK) Isi per kemasan: 650 biji Keterangan: Dikirim dalam bentuk kemasan utuh persis seperti foto, kemasan asli pabrik. Deskripsi lanjutan: Canterbury Bells Cup & Saucer menghasilkan bunga yang berbentuk menarik seperti cangkir dan cawan yang[…]

Benih Mesembryanthemum Livingstone 2000 Biji – Mr Fothergills

Nama umum: Mesembryanthemum Livingstone Daisy Mixed Nama ilmiah: Mesembryanthemum bellidiformis (Syn. Dorotheanthus) Brand kemasan: Mr Fothergills – import Inggris (UK) Isi per kemasan: 2000 biji Keterangan: Dikirim dalam bentuk kemasan utuh persis seperti foto, kemasan asli pabrik. Deskripsi lanjutan: Mesembryanthemum living daisy adalah bunga yang memiliki corak menarik, warna yang seragam dan tinggi tanaman 8 cm.[…]

Benih Osteospermum Limpopo Mixed 150 Biji – Mr Fothergills

Nama umum: Osteospermum Limpopo Mixed Nama ilmiah: Osteospermum sinuata (syn. Dimorphotheca) Brand kemasan: Mr Fothergills – import Inggris (UK) Isi per kemasan: 150 biji Keterangan: Dikirim dalam bentuk kemasan utuh persis seperti foto, kemasan asli pabrik. Deskripsi lanjutan: Osteospermum Limpopo Mix adalah bunga yang bermekaran berwarna pastel, putih dan kuning sangat cocok dipenghias ruangan Anda.[…]

Benih Phlox Pomegranate Beauty 175 Biji – Mr Fothergills

Nama umum: Phlox Pomegranate Beauty Nama ilmiah: Phlox drummondii Brand kemasan: Mr Fothergills – import Inggris (UK) Isi per kemasan: 175 biji Keterangan: Dikirim dalam bentuk kemasan utuh persis seperti foto, kemasan asli pabrik. Phlox Pomegranate Beauty dalah jenis tanaman bunga yang tergolong tanaman semusim atau annual. Tanaman ini menghasilkan bunga berwarna merah delima, bunganya[…]

Benih Night Phlox Midnight Candy 250 Biji – Mr Fothergills

Nama umum: Night Phlox Midnight Candy Nama ilmiah: Zaluzianskya capensis Brand kemasan: Mr Fothergills – import Inggris (UK) Isi per kemasan: 250 biji Keterangan: Dikirim dalam bentuk kemasan utuh persis seperti foto, kemasan asli pabrik. Benih Phlox Midnight Candy merupakan salah satu varietas benih tanaman bunga dengan warna bunga yang indah. Gugusan bunganya berwarna putih[…]

Benih Pyrethrum Single Mixed 125 Biji – Johnsons Seeds

Nama umum: Pyrethrum Single Mixed Nama ilmiah: Tanacetum coccineum Brand kemasan: Johnsons Seeds – import Inggris (UK) Isi per kemasan: 125 biji Keterangan: Dikirim dalam bentuk kemasan utuh persis seperti foto, kemasan asli pabrik. Pyrethrum Single Mixed (Tanacetum coccineum) juga dikenal sebagai Painted Daisy (Chrysanthemum rainbow) atau Chrysanthemum coccineum. Bunganya menyerupai bunga gerbera yang merupakan[…]

Benih Poppy Iceland Mixed 2000 Biji – Mr Fothergills

Nama umum: Poppy Iceland Mixed Nama ilmiah: Papaver nudicaule Brand kemasan: Country Value – import Inggris (UK) Isi per kemasan: 2000 biji Keterangan: Dikirim dalam bentuk kemasan utuh persis seperti foto, kemasan asli pabrik. Deskripsi lanjutan: Poppy Iceland Mix adalah jenis bunga yang asalnya dari Eropa, Asia dan Amerika Utara. Termasuk tipe tanaman perennial yang merupakan tanaman[…]

Benih Cabe Razzamatazz 50 Biji – Mr Fothergills

Nama umum: Pepper (Hot) Razzamatazz (Cabe Pelangi atau Cabe Rainbow) Nama ilmiah: Capsicum annuum Brand kemasan: Mr Fothergills – import Inggris (UK) Isi per kemasan: 50 biji Keterangan: Dikirim dalam bentuk kemasan utuh persis seperti foto, kemasan asli pabrik. Deskripsi lanjutan: Cabe Razzamatazz adalah cabe pelangi yang diminati oleh customer kami, termasuk razzamatazz. Cabe Razzamatazz[…]

Benih Parsley Aphrodite 500 Biji – Mr Fothergills

Nama umum: Parsley Aphrodite Nama ilmiah: Petroselinum crispum Brand kemasan: Mr Fothergills – import Inggris (UK) Isi per kemasan: 500 biji Parsley Aphrodite memiliki bentuk daun yang keriting meringkuk cantik yang sangat ideal untuk hiasan dengan rasa yang enak, sangat indah jika diletakkan di pot atau tepi taman hias. Tinggi tanaman sekitar 10-25 cm.

Benih Marigold Red Cherry 60 Biji – Mr Fothergills

Nama umum: Marigold (French) Red Cherry Nama ilmiah: Tagetes patula Brand kemasan: Mr Fothergills – import Inggris (UK) Isi per kemasan: 60 biji Keterangan: Dikirim dalam bentuk kemasan utuh persis seperti foto, kemasan asli pabrik. Deskripsi lanjutan: Marigold Red Cherry (Tegetes patula) berasal dari Meksiko dan Amerika yang diimpor dari Inggris merupakan tanaman yang sangat[…]

Benih Marigold Naughty Marietta 90 Biji – Mr Fothergills

Nama umum: Marigold (French) Naughty Marietta Nama ilmiah: Tagetes patula Brand kemasan: Mr Fothergills – import Inggris (UK) Isi per kemasan: 90 biji Keterangan: Dikirim dalam bentuk kemasan utuh persis seperti foto, kemasan asli pabrik. Deskripsi lanjutan: Marigold Naughty Marietta (Tegetes patula) merupakan tanaman yang berasal dari Perancis dan sangat populer dijadikan tanaman hias. Bunganya yang[…]

Benih Marigold Jolly Jester 75 Biji – Johnsons Seeds

Nama umum: Marigold (French) Jolly Jester Nama ilmiah: Tagetes patula Brand kemasan: Johnsons Seeds – import Inggris (UK) Isi per kemasan: 75 biji Keterangan: Dikirim dalam bentuk kemasan utuh persis seperti foto, kemasan asli pabrik. Benih Marigold Jolly Jester (Tagetes patula) ini adalah benih bunga marigold yang berasal dari Perancis. Tanaman hias ini cukup populer[…]