Memiliki bunga potong di rumah yang diletakkan di dalam vas transparan tentu saja akan memberikan kesan sejuk dan indah. Apalagi jika bunga yang digunakan adalah bunga yang merebakkan aroma harum/wangi, pasti akan membuat orang-orang merasa nyaman dan betah berada di dalam rumah. Namun sayangnya, keberadaan bunga potong tidak bertahan lama. Biasanya baru sehari, besoknya sudah[…]
Hasil Pencarian: benih tanaman hias
Paket Hydroponic Tower 36 Lubang merupakan paket starterkit hidroponik terbaru type VGT (Vertical Growing Tower). Sama seperti namanya, starter kit ini didesain dalam bentuk vertikal dan dilengkapi dengan 36 lubang tanam. Terbuat dari pipa PVC berkualitas tinggi, kuat dan tahan lama. Penggunaannya sangat mudah dan praktis sehingga cocok juga untuk para pemula sekalipun. Sangat cocok[…]
Peat Moss atau yang juga dikenal sebagai gambut mutiara adalah media tanam yang dihasilkan dari pelapukan atau pembusukan sphagnum moss dan telah mengalami proses dekomposisi anaerob selama ratusan tahun. Bentuknya hampir menyerupai cocopeat dan berwarna hitam. Meskipun demikian, peat moss ini berbeda (tidak sama) dengan cocopeat dan sphagnum moss chile. Umumnya, pembentukan peatmoss hanya dapat[…]
Pupuk Nongfeng AA Plus merupakan hormon utama tanaman yang mengandung 27 unsur hara mikro juga tambahan asam amino. Selain itu, formula nongfeng AA plus juga diperkaya dengan unsur mikro EDTA, makro sekunder dan vitamin. Pupuk ini termasuk salah satu pupuk organik cair hi-tech (diformulasikan dengan teknologi tinggi) yang cocok digunakan pada semua jenis tanaman holtikultura,[…]
Rhizattun F berbentuk powder atau tepung berwarna putih memiliki fungsi yang sama dengan Rootone F stek powder, yaitu sangat baik digunakan untuk memacu pertumbuhan akar, daun, bunga pada perbanyakan vegetatif (cangkok, stump/stek, okulasi/menempel) dan perbanyakan generatif (benih/bibit) pada tanaman padi, palawija, tanaman hias, tanaman perkebunan dan sayuran. Anjuran penggunaan: Rhizattun F dicampur air secukupnya sampai[…]
Pupuk Organik Cair (POC) Bambu Ijo merupakan salah satu pupuk cair organik lengkap dengan campuran / resep khusus dari China. Pupuk ini sangat baik digunakan untuk semua jenis tanaman, seperti: Tanaman tomat, cabe, semangka, melon, bawang, jagung, dll. Tanaman keras seperti kelapa sawit, apel, kakao, jeruk, kopi, teh, tembakau, dll. Juga cocok untuk tanaman hias bunga[…]
Seperti yang kita ketahui, Lavender (Lavandula spica) memiliki aroma yang sangat khas yang biasanya dijadikan sebagai bahan pengharum ruangan, kosmetik, atau bahkan obat pembasmi nyamuk. Namun, tahukah Anda bahwa lavender juga termasuk dalam tanaman obat? Lavender memiliki sedikitnya 20 manfaat bagi kesehatan dan kecantikan. Manfaat Lavender untuk Kesehatan dan Kecantikan Berikut adalah 20 manfaat lavender[…]
Anda mungkin sering memuji keindahan tanaman hias bunga calendula yang mekar di taman, namun apakah Anda pernah berpikir bahwa calendula memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh? Mahkota bunga calendula biasa diolah menjadi minyak dan teh yang banyak digunakan dalam dunia kesehatan dan kecantikan, bahkan tidak jarang yang menggunakannya sebagai campuran dalam makanan seperti salad. Nah,[…]
Lithops adalah sebuah genus dari tanaman sukulen, Aizoaceae. Tanaman ini berasal dari Afrika Selatan. Lithops biasanya tumbuh secara alami di sekitar Namibia dan Afrika Selatan, tumbuh dari area pantai sampai ke pegunungan tinggi. Nama tanaman ini berasal dari bahasa Yunani kuno yaitu ‘lithos’ yang berarti ‘batu’ dan ‘ops’ yang berarti ‘wajah’. Tanaman ini dikenal juga[…]
Nona makan sirih atau di luar negeri dikenal pula dengan nama Bleeding Heart Vine termasuk tumbuhan semak dan merambat yang aslinya berasal dari Afrika. Alasan kenapa bunga ini dinamai dengan nona makan sirih karena warna merah merona pada bunganya menyerupai bibir seorang nona yang sedang makan daun sirih. Tanaman nona makan sirih yang masih muda[…]
Tanaman forget me not (Myosotis sylvatica) adalah salah satu tanaman hias populer karena kemampuannya yang mudah tumbuh dan tahan banting. Daunnya akan tampak selalu hijau dan bunganya yang tumbuh berkelompok akan terus mekar dalam waktu yang cukup lama. Tanaman ini akan tumbuh baik jika terkena sinar matahari penuh dengan drainase yang baik. Bunganya mekar dengan warna-warna lembut[…]





