Hasil Pencarian: media tanam

Tanaman Durian Kumbokarno

Durian kumbokarno berperawakan besar, menghasilkan berat buah rata-rata 3,1 sampai 4,7 kg, per buah memiliki 20-28 biji, daging buah tebal, dan per buah punya 5-7 juring. Durian jenis ini rasanya merupakan perpaduan durian lokal dan durian monthong. Nama ilmiah (botanical name): Durio sp Bibit berasal dari: okulasi Rekomendasi dataran dan kondisi tempat tumbuh optimal: dataran[…]

Tanaman Alpukat Tanpa Biji

Tanaman Alpukat Tanpa Biji

Alpukat tanpa biji atau seedless avocado (Persea americana) adalah tanaman pohon berbuah yang tidak biasa karena buah alpukat yang dihasilkan sama sekali tidak berbiji, padahal alpukat pada umumnya memiliki 1 buah biji besar dalam setiap buahnya. Rasa buah alpukat tanpa biji sama dengan alpukat pada umumnya, keunggulannya adalah daging buah lebih banyak karena tidak berbiji.[…]

Tanaman Anggur Brazil (Jaboticaba)

Tanaman anggur brazil / anggur batang / anggur pohon (Plinia cauliflora atau Myrciaria cauliflora), atau biasanya disebut jaboticaba / jabuticaba, merupakan tanaman pohon buah dari famili Myrtaceae yang berasal asli dari Brazil. Pohon ini tumbuh besar dan buahnya berwarna hitam keunguan dengan daging bulir buah berwarna putih. Buah anggur jaboticaba bisa dimakan langsung atau dapat[…]

Tanaman Melinjo (Tangkil)

Tanaman Melinjo (Tangkil)

Melinjo, mlinjo, bilinjo, atau tangkil atau Gnetum gnemon, begitu nama latinnya, adalah tanaman dengan pohon berbiji terbuka. Pohonnya mampu tumbuh dengan ketinggian mencapai 15 meter. Memiliki sistem perakaran tunggang, batangnya berbentuk bulat, dengan tekstur berkayu dan keras. Berdaun tunggal, dengan bentuk lonjong dan tulang daun yang menyirip. Buah melinjo berbentuk jorong kecil. Yaitu bulat memanjang[…]

Tanaman Araza (Araca Boi)

Tanaman Araza (Araca Boi)

Buah araza atau araca boi (Eugenia stipitata) meurpakan tanaman pohon buah yang berasal dari hutan hujan daerah Amazon di Brazil, Ekuador, dan Kolombia. Buah araca kecil-kecil dan terasa sangat asam untuk dimakan langsung, namun bisa diolah menjadi jus, es krim, atau olahan lainnya dengan rasa menyegarkan. Araza merupakan tanaman perdu atau pohon kecil dengan tinggi[…]