Media Tanam Subur merupakan salah satu media tanam yang telah melalui proses permentasi. Sangat cocok diaplikasikan pada berbagai jenis tanaman aman dari jamur dan hama tanaman. Seperti tanaman bunga, tanaman buah, palawija/sayuran, tanaman pembibitan, tanaman jagung / padi, rumput hias dan tanaman lainnya. Media tanam subur mengandung berbagai macam material penyubur tanaman seperti daun teh,[…]
Hasil Pencarian: pupuk organik
KCL Meroke MOP merupakan pupuk dengan kandungan unsur hara kalium (K) yang tinggi. Fungsi hara kalium yaitu untuk kekuatan batang, memperbaiki kualitas buah, tahan penyakit, transportasi asamilat serta kerja enzim. Pupuk KCL dibuat dari estraksi mineral kalium yang mengandung sekitar 60% kalium berbentuk K2O. Dapat dijadikan sebagai pupuk dasar ataupun lanjutan. KCL meroke berbentuk serbuk[…]
Pupuk KCL Meroke MOP berbentuk bubuk atau serbuk berwarna merah kecoklatan. Pupuk KCL meroke diperuntukkan khusus untuk menangani masalah kekurangan unsur hara kalium (K) pada tanaman. Seperti pertumbuhan tanaman yang tidak kuat, daun cenderung tipis dan kering, buah mengecil dan pematangannya tidak sempurna. Pupuk KCL termasuk pupuk yang paling banyak digunakan oleh para petani dalam[…]
Pupuk Meroke Triple Super Phosphate (TSP) berbentuk granul berwarna abu-abu atau hitam. Pupuk TSP termasuk pupuk yang diperuntukkan khusus untuk menangani masalah pada tanaman kerdil dan masalah pembuahan. Cocok untuk tanaman seperti padi, tanaman buah, bunga, kelapa sawit dan tanaman lainnya. Pupuk meroke TSP merupakan pupuk tunggal yang mengandung Phosphate dalam bentuk P2O5 sekitar 44-46%.[…]
Pupuk Meroke Suburkali Butir merupakan pupuk makro majemuk yang mengandung unsur hara seimbang sehingga dapat memicu pertumbuhan tanaman serta meningkatkan kualitas dan hasil produksi. Pupuk ini diperkaya dengan kandungan Kalium (K), Magnesium (Mg), dan Sulfur (S). Sangat cocok diaplikasikan pada tanaman yang sensitif terhadap Klor, seperti tanaman cabe, kentang, tomat, anggur, kubis, jeruk, nanas, anggur,[…]
Kemasan Zak (Berat sekitar 40-50kg). Dolomit atau dolomite adalah pupuk dengan rumus kimia CaMg(CO3)2 yang juga dikenal dengan sebutan kapur pertanian. Dolomit mengandung unsur hara Kalsium (CaO) dan Magnesium (MgO) tinggi yang berfungsi untuk menaikkan pH tanah atau menetralkan keasaman tanah. Dolomit banyak digunakan sebagai pupuk pertanian untuk membantu proses pengapuran tanah masam, pupuk tanah[…]
Pupuk Nongfeng AA Plus merupakan hormon utama tanaman yang mengandung 27 unsur hara mikro juga tambahan asam amino. Selain itu, formula nongfeng AA plus juga diperkaya dengan unsur mikro EDTA, makro sekunder dan vitamin. Pupuk ini termasuk salah satu pupuk organik cair hi-tech (diformulasikan dengan teknologi tinggi) yang cocok digunakan pada semua jenis tanaman holtikultura,[…]
Pupuk Nongfeng Kalsin merupakan pupuk organik pendamping nongfeng hijau, nongfeng buah maupun nongfeng AA plus yang diformulasikan dalam bentuk granul dan diolah dengan teknologi tinggi (hi-tech). Pupuk ini berfungsi untuk membentuk dan menguatkan membran sel pada tanaman, serta meningkatkan hasil produksi dan kualitas buah. Cocok digunakan pada semua jenis tanaman, baik dalam fase vegetatif (pertumbuhan)[…]
Pupuk Nongfeng Hijau (NF-Hijau) merupakan pupuk organik instant soluble yang diformulasikan dengan komposisi seimbang (19-19-19+TE) dan diolah dengan teknologi tinggi. Pupuk ini berfungsi untuk memicu pertumbuhan tanaman, memperbanyak dan memperkuat perakaran, memperbanyak tunas dan cabang produktif, serta menjadikan daun lebih subur, hijau, kekar dan lebar. Sangat cocok digunakan pada semua jenis tanaman, seperti tanaman hias,[…]
Gaviota 67 merupakan pupuk anorganik yang berfungsi untuk membantu dan merangsang pertumbuhan bunga dan buah pada tanaman. Cocok diaplikasikan pada semua jenis tanaman hias, khususnya tanaman anggrek. Pupuk yang diproduksi oleh Brewer Chemical, Hawai ini diformulasikan dalam bentuk bubuk (butiran halus) yang mudah larut di dalam air, sehingga mudah diserap oleh tanaman. Setiap butirannya mengandung[…]
Gaviota 63 merupakan pupuk daun anorganik yang diproduksi oleh Brewer Chemical, Hawai. Pupuk ini berfungsi untuk menyuburkan daun, membantu dan memperkuat pertumbuhan tanaman, sehingga tanaman menjadi lebih sehat dan penuh warna. Cocok digunakan untuk tanaman anggrek maupun tanaman hias lainnya. Pupuk gaviota 63 berupa bubuk atau butiran halus yang mudah larut di dalam air, sehingga[…]
Pupuk Booster Mangga Nongfeng merupakan pupuk organik kualitas tinggi, mampu membungakan dan membuahkan mangga sepanjang musim dan sekaligus menyuburkan tanaman. Manfaat Booster Mangga: Meningkatkan produktivitas hasil panen. Menyeimbangkan fase pertumbuhan vegetatif dan generatif tanaman. Menjaga tanaman dari kerontokan bunga dan buah. Menguatkan bibit di persemaian. Memicu benih cepat berkecambah. Meningkatkan daya tahan tanaman terhadap penyakit.[…]