Sawi Putih Dakota merupakan tanaman sawi dengan batang dan tulang daun berwarna putih, daunnya hijau segar dan berbentuk bulat telur. Benih dapat langsung ditabur, ditanam ataupun dilarik dan akan mulai berkecambah saat berusia 12 – 30 hari. Panen dapat dilakukan saat tanaman berusia 60 – 90 hari setelah penanaman. Tumbuh tegak dan tahan penyakit juga kekeringan. Untuk penanaman terbaik sebaiknya ditanam pada bendengan, wadah pot atau polybag dengan ukuran diameter 20 – 40 cm. Ideal untuk dataran tinggi juga rendah.
Isi : 1000 biji
Anonim (pemilik terverifikasi) –