Peperomia argyreia dikenal pula dengan sebutan peperomia semangka (watermelon peperomia) atau begonia semangka (watermelon semangka) karena memiliki daun yang menarik dengan corak varigata seperti kulit buah semangka. Tanaman ini merupakan spesies dari suku sirih-sirihan (Piperaceae), masih berkerabat dengan tanaman lada dan sirih. Tanaman Peperomia argyreia memiliki bunga majemuk dengan perbungaan amentum (untai) atau bulir menggantung.[…]
Hasil Pencarian: Pot Gantung
Pakis boston atau lebih tepatnya pakis pedang boston (Nephrolepis exaltata), merupakan tanaman hias pakis-pakisan yang sangat umum ditemukan di Indonesia, terutama sebagai tanaman gantung atau tanaman indoor rumahan. Tanaman ini disebut juga sword fern atau boston swordfern, fishbone fern (karena bentuk daun seperti tulang ikan), tuber laddern fern, merupakan specis tanaman pakis yang berasal dari[…]
Tradescantia zebrina, nama ilmiahnya juga demikian, nama ilmiah sebelumnya adalah Zebrina pendula. Tanaman ini di luar negeri disebut inch plant atau wandering jew, di Indonesia dikenal dengan nama daun tradescantia. Tanaman berasal dari Meksiko, Kolombia, dan Amerika Tengah, tapi sekarang sudah banyak ditemukan di Asia dan Australia. Tanaman tradescantia zebrina memiliki daun yang unik dengan[…]
Sawo manila merupakan tanaman berbunga dengan habitus pohon yang dapat mencapai ketinggian tanaman hingga 40 meter. Batang pohon bertekstur kasar kebau-abuan hingga coklat tua. Batang tanaman ini mengandung getah lateks. Daun berwarna hijau dan merupakan daun tunggal. Bunga termasuk flos aksilaris (tumbuh dari ketiak daun), menggantung, berbulu warna coklat di permukaan luarnya, bejumlah enam. Buah[…]
Buni (Antidesma bunius) merupakan species tanaman berbuah dari famili Phyllanthaceae. Buni berasal asli dari Asia timur dan selatan, serta bagian utara Australia. Nama lainnya bignay, bignai, bugnay, Chinese laurel, Queensland cherry, wild cherry, currant tree, salamander-tree. Daunnya berbentuk oval dan agak berbulu, panjang sekitar 20 cm. Buah buni yang dihasilkan panjang lebar dibawah 1 cm,[…]
Super Absorbent polymer atau disingkat SAP, disebut juga slush powder di luar negeri, merupakan polymer yang bisa menyerap dan mempertahankan jumlah cairan yang sangat besar, kapasitasnya tergantung pada massanya. Karena SAP mengikat dan mempertahankan air dalam jumlah yang besar, sehingga SAP bisa juga digunakan pada perkebunan dan pertanian. Penggunaan SAP pada pertanian adalah sebagai media[…]
Benih Cabai Rawit Pelita F1 (C. annuum) merupakan varietas cabe rawit hibrida produksi cap Panah Merah yang cocok dibudidayakan di daerah rendah, menengah dan dataran tinggi. Pertumbuhannya semi tegak memayung dengan buah yang serempak berwarna hijau mengkilap saat muda dan merah mencolok saat matang. Buahnya agak besar, berukuran 3-4 cm. Banyak difavoritkan karena rasanya yang[…]
Tanaman acalypha atau ekor kucing (Acalypha hispida), versi kecil sehingga cocok untuk tanaman hias gantung. Untuk informasi lebih lanjut tentang karakteristik tanaman ekor kucing dapat dilihat pada post produk tentang acalypha atau tanaman ekor kucing biasa. Bunga warna merah dengan bentuk bunga unik, panjang-panjang dan berbulu halus pada sekujur bunga Termasuk kelompok tanaman berbunga yang[…]
Tanaman bunga hydrangea warna putih, jenis mophead. Mophead disebut juga big leaf, berarti daun besar. Bunga hydrangea mophead tidak hanya memiliki daun yang berukuran ‘jumbo’ tapi bunganya juga berukuran besar. Hydrangea atau hortensia di Indonesia disebut sebagai panca warna atau kembang bokor, merupakan jenis tanaman hias bunga yang berasal asli dari China, Korea, Jepang, Himalaya,[…]
Tanaman bunga hydrangea mophead warna biru. Hydrangea mophead biasanya disebut juga sebagai ‘big leaf’, mudah dikenali dengan daun ukuran lebar dan besar serta bunganya juga ukuran besar berukuran seperti helm atau kepala manusia! Hydrangea atau hortensia di Indonesia disebut sebagai panca warna atau kembang bokor, merupakan jenis tanaman hias bunga yang berasal asli dari China,[…]
Bunga portulaca atau portulaka, biasanya disebut sebagai sutra bombay atau bunga pukul sembilan (pukul 9), dalam Bahasa Inggris disebut moss rose atau happy hour, merupakan tanaman hias pendek seperti rumput yang berbunga. Bunganya cantik dan tumbuh berwarna-warni. Portulaca sendiri memiliki banyak varietas, ada yang single (kelopak tunggal), double (kelopak ganda atau susun), dan juga ada[…]
Tanaman bunga lipstik (Aeschynanthus radicans) dalam Bahasa Inggris disebut lipstick plant / basket vine. Tanaman ini dijadikan tanaman hias gantung di Indonesia, cocok untuk digantung di teras rumah. Bunga berwarna merah dengan bentuk benar-benar seperti lipstik, tahan mekar hingga 2 minggu, dedaunan seakan merambat dan jatuh ke bawah keranjang (menjuntai turun). Sangat direkomendasikan sebagai tanaman[…]