Hasil Pencarian: benih tanaman hias

Aneka Tanaman Untuk Taman Teduh dan Asri

Dengan adanya taman membuat lingkungan menjadi lebih asri dan nyaman. Dalam membuat taman memang ada banyak sekali unsur yang harus diperhatikan. Desain sebuah taman bisa mencerminkan pemilik dari taman tersebut. Untuk membuat taman semakin indah tentunya harus diisi dengan tanaman-tanaman yang tepat. Saat ini memang ada banyak sekali tanaman yang bisa digunakan untuk membuat taman[…]

8 Tanaman Yang Beracun Bagi Hewan Peliharaan

Mungkin Anda pernah merasa heran suatu ketika hewan peliharaan Anda tiba-tiba sakit karena hal yang tak terduga. Mungkin hewan peliharaan Anda tidak sengaja mengkonsumsi tanaman yang seharusnya tidak boleh dimakan oleh hewan. Karena sebenarnya, ada beberapa jenis tanaman yang berbahaya bagi hewan peliharaan karena mengandung racun yang berbahaya. Padahal tanaman ini kerap kali Anda tanam di[…]

Tanaman Hias Adenium yang Paling Mahal di Indonesia

Anda yang memiliki hobi berkebun, tentu sudah tidak asing dengan tanaman hias Adenium. Adenium merupakan tanaman hias yang memiliki ukuran mini dengan bunga-bunga kecil yang sangat cantik mempesona. Sekilas, Adenium terlihat seperti pohon bonsai karena ukurannya yang mini dengan bunga-bunga seperti kamboja yang menghiasi. Namun, siapa sangka, dibalik bentuknya yang imut-imut, Adenium memiliki harga jual[…]

Nama-nama Tanaman Hias Terpopuler

Tanaman hias merupakan tanaman yang ditujukan untuk memperindah taman, halaman rumah, bahkan untuk ditanam indoor. Di pasaran, ada banyak sekali nama dan varian tanaman hias yang begitu diminati masyarakat. Anda yang belum berpengalaman tapi berminat untuk membeli tanaman hias mungkin akan sedikit kebingungan dalam membelinya. Beberapa Nama Tanaman Hias yang Populer Untuk mempermudah Anda memilih,[…]

Pupuk Untuk Tanaman Hidroponik

Pupuk untuk tanaman hidroponik umumnya berupa pupuk siap pakai yang dapat dibeli di berbagai toko saprotan, seperti pupuk Lewatit HD-5, Margaflor, Nutrisi AB Mix, Phostrogen, dan Wonder. Dalam artikel ini akan dibahas tiga diantaranya. Apa sajakah pupuk tersebut? Yuk kita bahas! Pupuk merupakan hal vital dalam proses budidaya tanaman, termasuk salah satunya adalah budidaya tanaman[…]

Ciri-Ciri dan Karakteristik Tanaman Bonsai

Ciri-ciri dan karakter dari tanaman bonsai perlu anda ketahui sebelum memutuskan membeli atau mulai budidaya bonsai. Karena kebanyakan masyarakat hanya mengenal bonsai sebagai tanaman pendek saja. Padahal sebenarnya kedua jenis tersebut berbeda. Untuk itu kita harus mengetahui ciri-ciri dari bonsai mulai dari ukuran hingga gaya bonsai. Syarat utama tanaman dapat disebut bonsai Tanaman bonsai merupakan[…]

5 Tanaman Untuk Taman Rumah Minimalis

Cara merancang taman minimalis tidaklah sulit, hanya butuh perhatian pada beberapa hal dengan perawatan yang teratur. Seperti yang terdapat pada rumah minimalis dengan konsep simpel, meskipun memiliki lahan yang terbatas, pada umumnya pembangunan rumah minimalis masih menyisakan sedikit ruang di halaman depan yang dapat difungsikan sebagai teras ataupun taman rumah. Taman pada rumah minimalis memang memiliki[…]

8 Tanaman Pengusir Lalat Ampuh

Tanaman pengusir lalat dapat membantu para pemilik rumah untuk mengusir lalat-lalat yang mengganggu dan bisa menyebarkan penyakit. Cara lalat dalam menyebarkan penyakit adalah dengan hinggap di makanan dan kemudian kotoran serta kuman akan ditinggalkannya di makanan tersebut. Kuman dan kotoran tersebut yang bisa membuat kita terjangkit suatu penyakit, khususnya penyakit yang berhubungan dengan pencernaan. Salah[…]

8 Tanaman Anti Nyamuk: Pengusir Nyamuk Alami

Tanaman anti nyamuk sebagai pengusir nyamuk alami lebih dibutuhkan ketika memasuki musim penghujan. Nyamuk adalah hewan kecil berbahaya yang bisa menularkan berbagai macam penyakit serius, seperti misalnya malaria dan demam berdarah, maka mengusir mereka dari rumah dengan tanaman adalah cara alami yang pas. Beragam tanaman pengusir nyamuk bukan hanya bisa ditanam, namun beberapa pun bisa[…]

Tanaman Penyembuh Luka: Jarak Cina

Jatropha multifida L atau dikenal dengan jarak cina dapat dimanfaatkan sebagai obat penyembuh luka secara cepat hanya dengan mengoleskan getah yang keluar dari batangnya beberapa kali dan bisa membentuk jaringan kulit baru yang tidak akan membuat luka menjadi bernanah. Jarak Cina merupakan tanaman endemik dari Amerika Selatan yang masuk ke dalam marga Euphorbiceae. Tanaman ini banyak[…]

Tanaman Penghasil Oksigen Terbesar dan Terbaik

Tanaman memang mempunyai peranan yang amat penting pada sirkulasi udara yang ada di dunia, dimana tanaman melalui proses fotosintesis mengubah CO2 menjadi O2. Namun tidak dapat dipungkiri bahwa saat ini, bumi tengah mengalami perubahan lingkungan. Salah satu buktinya adalah udara yang terasa semakin panas. Apalagi saat matahari terbit, dimana pada waktu pagi hari udara tak[…]

Macam-Macam Tanaman Hias Bunga dan Contohnya

Tanaman hias memang tak bisa dilepaskan dari dekorasi rumah impian. Dari semua jenis tanaman hias, jenis bunga termasuk yang paling dijadikan tanaman hias favorit. Tak jarang, orang rela mengeluarkan uang yang banyak demi membeli bunga favorit. Jika pada artikel sebelumnya tentang macam-macam bunga hias kami melampirkan contoh bunga yang lazim ditemui, pada artikel ini kami[…]