Tanaman cincau hitam, janggelan, atau cincau rambat. Daunnya biasa digunakan untuk membuat jelly cincau yang berwarna hitam. Cincau yang dihasilkan merupakan bahan minuman yang kaya akan serat, makanan sehat bagi masyarakat Indonesia. Tanaman perdu. Cincau hitam sendiri merupakan tanaman obat yang dapat mengatasi sakit perut, gangguan pencernaan seperti radang usus, diare, batuk, demam, tekanan darah[…]
Hasil Pencarian: pot
Lemon Balm (Melissa officinalis) merupakan tanaman herba yang berasal dari keluarga mint yaitu Lamiaceae, berasal asli dari Eropa, Afrika Utara, Asia Tengah, dan Mediterania. Tanaman ini tumbuh 70 sampai 140 cm, daunnya berbau sedikit lemon dengan bentuk seperti mint. Bunga berwarna putih kecil dan penuh dengan nektar. Meski sama-sama balm dan penuh nektar, jangan sampai[…]
Nangka merah (Artocarpus heterophyllus) merupakan tanaman buah nangka dimana bentuk fisik buahnya tidak ada bedanya dengan nangka lain pada umumnya namun setelah dipotong baru dilihat bahwa isi dagingnya berwarna kemerahan. Rasanya lembut dan manis disertai aroma harum nangka yang khas. Nama ilmiah (botanical name): Artocarpus heterophyllus Rekomendasi dataran dan kondisi tempat tumbuh optimal: dataran rendah[…]
Srikaya merah merupakan species tanaman srikaya yang berasal asli dari Australia, menghasilkan buah srikaya dengan warna kulit unik dan menarik hati, yaitu merah keunguan. Sedangkan untuk daging buahnya (isi) sama dengan srikaya pada umumnya, berwarna putih, beraroma harum, terasa manis sekali. Dataran yang cocok : rendah – tinggi Bibit berasal dari: Cangkok Tinggi bibit :[…]
Daun ungu atau daun wungu (Graptophyllum pictum) adalah tanaman obat yang berasal dari Polinesia dan Papua Nugini, sudah menyebar di wilayah Indonesia. Spesies tanaman ini dikenal di berbagai daerah di Indonesia dengan sebutan daun wungu (Bahasa Jawa), daun kadi-kadi, daun kobi-kobi, daun putri, demung, tulak, daun temen-temen. Tanaman perdu tegak dengan tinggi 1,5 sampai 8[…]
Buah pepino (di luar negeri disebut pepino melon) berwarna ungu. Sama saja dengan pepino biasa namun yang ini berwarna ungu. Digunakan sebagai obat tekanan darah tinggi, kaya serat dan antioksidan. Sangat bagus untuk pencernaan (mencegah sembelit dan juga wasir). Nama ilmiah (botanical name): Solanum muricatum Bibit berasal dari: stek batang Rekomendasi dataran dan kondisi tempat[…]
Pepino hijau (Solanum muricatum), atau pepino melon, merupakan species tanaman buah kerabat terong, bertipe pertumbuhan semak, berasal dari Amerika Selatan, dibudidayakan untuk dimanfaatkan buahnya. Tanaman pepino berasal dari Pegunungan Andes, buahnya berbentuk bulat dengan warna hijau atau hijau muda berciri khas ada belang atau strip dengan warna ungu. Rasa buahnya agak manis dan sedikit asam,[…]
Nama Umum: Aglaonema Dona Carmen Nama ilmiah (botanical name): Aglaonema sp Bibit berasal dari: stek batang Rekomendasi dataran dan kondisi tempat tumbuh optimal: dataran rendah – tinggi, suhu panas maupun dingin Kebutuhan sinar matahari: partial shade (di bawah naungan / teduh) Jika ditanam di pot, rekomendasi ukuran pot: diameter 20-30 cm Media tanam yang[…]
Nama Umum: Aglaonema ‘Legacy’ Nama ilmiah (botanical name): Aglaonema sp Bibit berasal dari: stek batang Rekomendasi dataran dan kondisi tempat tumbuh optimal: dataran rendah – tinggi, suhu panas maupun dingin Kebutuhan sinar matahari: partial shade (di bawah naungan / teduh) Jika ditanam di pot, rekomendasi ukuran pot: diameter 20-30 cm Media tanam yang[…]
Petai / pete / mlanding (Parkia speciosa) adalah tanaman pohon famili Fabaceae (polong-polongan) dengan subfamili Mimosoidae (petai-petaian). Biji petai dijadikan sayuran atau lalap, dimakan ketika masih muda, ketika segar maupun sudah diolah (tumis atau rebus). Tinggi pohon petai dapat mencapai 20 meter, bunganya muncul dekat ujung ranting. Buah besar dan memanjang, tipe buah polong, dalam[…]
Aglaonema Dud Anjamani atau Dud Unjamanee, namanya berarti permata, pantas saja membuat orang takjub ketika melihatnya. Dud anjamani merupakan salah satu aglaonema yang tidak pernah jatuh pasarannya, selalu menjadi pilihan bagi pecinta aglaonema, dikarenakan keunikannya. Tanaman ini berdaun agak bulat, serta tahan banting. Nama ilmiah (botanical name): Aglaonema sp Bibit berasal dari: stek batang[…]
Nangka tanpa kulit atau nangka telanjang (naked jackfruit) merupakan jenis buah nangka yang unik karena buah nangkanya terkesan telanjang, tanpa kulit, atau setidaknya tidak tertutup kulit secara keseluruhan seperti nangka pada umumnya. Nangka tanpa kulit sempat naik daun beberapa tahun lalu dan bertahan pamornya selama 2 tahun, namun sekarang sudah meredup, tidak banyak lagi yang[…]